Menabung Sekarang Untuk Masa Depan Cerah
Finansial Lifestyle

Menabung Sekarang Untuk Masa Depan Cerah

Masih ingatkah dengan lagu anak-anak judulnya “Menabung”. Salah satu liriknya adalah “Bang bing bung yuk, kita nabung”! Lagu karya Titik Puspa ini sangat populer dikalangan anak-anak. Bahkan sayapun masih hafal lho lagunya. Hehee Yaa, Kita…